Pastikan Anak Tidur Nyaman dan Nyenyak di Musim Hujan
Kadang, kita dibuat pusing oleh situasi yang menimpa Si Kecil meskipun itu hal kecil, seperti digigit nyamuk saat mau tidur.

Kita tahu, menidurkan anak bukanlah perkara yang mudah. Bagaimana jadinya jika anak sudah tidur tapi terbangun dan rewel karena gigitan nyamuk?


1. Anak merasa tidak nyaman karena gatal
2. Kulit anak jadi perih karena menggaruk
3. Rewel tiba-tiba
4. Bekas gigitan akan lama menghilang
5. Sulit tidur
6. Terbatas untuk beraktivitas


Mau tahu tips untuk menenangkan dan menjaga agar anak bisa tidur dengan nyaman?
Apa penyebab serangga dan nyamuk menyerang?
Musim hujan
Indonesia adalah negara tropis yang memiliki dua musim: kemarau dan hujan. Saat musim hujan, nyamuk akan mencari perlindungan di sekitar rumah, rumput atau genangan air

Kebersihan rumah
Serangga menyukai tempat-tempat yang kotor, gelap, dan dingin. Inilah mengapa nyamuk suka bersarang di lemari pakaian, kamar mandi, dan di bawah tempat tidur.

Menggunakan warna pakaian tertentu
Karena nyamuk menyukai tempat gelap, begitu pula dengan warna gelap. Orang yang menggunakan pakaian berwarna gelap cenderung lebih disukai nyamuk dibanding yang menggunakan warna terang.
Sebenarnya, Anda tidak perlu khawatir jika anak terkena gigitan serangga atau nyamuk. Namun kita juga tidak bisa memungkiti bahwa ada bahaya yang mungkin terjadi jika nyamuk yang menggigit anak membawa penyakit seperti DBD, Malaria, atau Chikungunya.
Tetapi bukan tidak mungkin untuk membuat rumah bebas nyamuk sehingga anak dapat tidur dengan nyenyak.
Cara agar anak dapat tidur nyenyak dan nyaman tanpa gangguan nyamuk:

Pastikan rumah dalam keadaan bersih. Anda juga bisa melakukan 3M yaitu menutup, menguras, dan mengubur
Tutup bak penampungan air agar tidak digenangi jentik, kuras bak jika kotor, dan mengubur sampah-sampah
Kenakan pakaian yang tertutup dan nyaman pada anak
Kenakan pakaian tertutup dengan material yang menyejukkan agar anak merasa nyaman dan tidak kepanasan


Pasang kelambu atau pintu yang berkawat
Jika memungkinkan, pasang kelambu atau pintu yang memiliki kawat agar nyamuk tidak memasuki area tidur anak.
Dan ada satu lagi yang bisa digunakan Si Kecil untuk proteksi terakhir loh!
Minyak Telon Lala dari Essenzo.

Minyak Telon adalah minyak yang sering dibalurkan pada tubuh bayi. Nama minyak telon konon merupakan serapan dari bahasa jawa ‘telu’ yang berarti angka 3 (tiga). Hal ini bukannya tanpa alasan. Minyak telon memiliki komposisi tiga minyak alami, yakni:
Minyak Kelapa
Minyak Adas
Minyak Kayu Putih
Minyak Telon Lala mengandung Lavender Essential Oil yang mempunyai wangi yang bersifat menenangkan sehingga Si Kecil akan merasa nyaman dan tidur lebih nyenyak, serta memberikan perlindungan dari gigitan serangga terutama nyamuk.
Ingin pastikan Si Kecil tidur dengan nyaman dan nyenyak? Klik disini!
Minyak Telon dibuat dari bahan alami yang aman di kulit bayi.
Minyak Telon Lala juga punya manfaat lain yang tidak kalah menguntungkan, seperti:
Melembabkan kulit
Meningkatkan kualitas tidur Si Kecil

Mencegah gigitan serangga
Menghangatkan tubuh
Memberikan efek relaksasi
Meredakan perut kembung


Testimoni dari mereka yang sudah mencoba:
Ada harga khusus dengan potongan 15-25% untuk pembelian Essenzo Minyak Telon Lala, Klik di bawah ini!